"Dari sini nanti akan dilakukan evaluasi untuk perbaikan atau mencetuskan ide lainnya," ujar Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani.
Ipuk Fiestiandani
Tangani Banjir di Banyuwangi, Bupati Ipuk Tegaskan Empat Hal Ini
“Untuk plengsengan dan fasilitas umum yang rusak, akan segera ditangani,” ungkap Ipuk.
Ribuan Nahdliyin Banyuwangi Hadiri Resepsi Puncak 1 Abad NU di Sidoarjo
"Besok di Sidoarjo, diperkirakan ada satu juta warga NU dari seluruh Indonesia yang hadir. Jaga diri. Ikuti apa yang diarahkan panitia atau petugas keamanan.”
Pemkab Banyuwangi Tutup Tahun dengan Sholawat, Ini Impian Bupati Ipuk
Dengan lantunan sholawat, dzikir dan doa di pengujung tahun, sebagai bentuk rasa syukur atas segala capaian yang telah diraih Pemkab Banyuwangi.
Camping Embun Banyuwangi, Rela Kedinginan di Tenda demi Layani Dokumen Adminduk
"Kita menginap dua malam di sini mendirikan tenda. Kalau malam dingin sekali dan angin lumayan kencang. Maklum di kaki gunung," cerita Dharma.
Daftar Para Penerima Penghargaan Banyuwangi Rebound Award 2022
“Banyuwangi Rebound Award 2022 ini merupakan sebentuk apresiasi kepada para insan dan institusi dalam mewujudkan Banyuwangi Rebound selama menghadapi pandemi."
Dukung Pariwisata, BI Luncurkan Buku Desa Adat Osing di Banyuwangi
Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani, berterimakasih atas dukungan BI terhadap pengembangan desa adat wisata di wilayahnya.
Angkat Keragaman Budaya, Banyuwangi Ethno Carnival Kembali Digelar
Parade etnik Banyuwangi Ethno Carnival (BEC) bakal kembali digelar, 10 Desember 2022 mendatang.