Mobil pikap bernopol S 9714 NB itu dikemudikan Frans Adi (37), warga Desa Bebekan, Kecamatan Sepanjang, Sidoarjo dan membawa dua penumpang.
kecelakaan di tol

Kecelakaan Beruntun Libatkan 4 Kendaraan di Tol Waru-Perak
"Tabrakan tersebut menimbulkan dorongan kedepan. Akhirnya, terjadilah kecelakaan beruntun," kata Kasat PJR Polda Jatim, AKBP Bambang S Wibowo.

Xenia Tabrak Guardrail di Tol Sumo, Pengemudi Terluka
"Mobil tiba-tiba hilang kendali ke sisi kanan dan menabrak guardrail (pembatas tol) lalu terperosok ke dalam parit," kata Kasat PJR Polda Jatim, AKBP Bambang.

Mobil Pikap Bermuatan Pasir Kucing Terguling di Tol Sidoarjo
Pikap bernopol G 1823 LZ itu dikemudikan Sugiono (62), warga asal lKelurahan Larangan, Kecamatan Candi, Kabupaten Sidoarjo.

Toyota Innova Terbalik di Tol SuMo, Empat Penumpang Terluka
Mobil Toyota Innova bernopol H 9044 MM itu dikemudikan Fuad Hasan (50), warga Jalan Semarang No. 36, Pekalongan, Jawa Tengah.

Mobil Boks Bermuatan Pakaian asal Bandung Terguling di Tol Ngawi
Mobil boks bernopol D 8187 ZA yang dikemudikan Ali Mustofa (34) itu mengirim pakaian dari Bandung menuju Tulungagung.

Kecelakaan 4 Kendaraan di Tol Waru-Perak, Sopir Terjepit dalam Kabin
Satu sopir yang mengalami luka berat itu diketahui bernama Tantek Prasetya, warga asal Ampelgading, Malang. Ia merupakan sopir truk boks bernopol L 8104 FC.

Isuzu Elf Terguling di Tol Nganjuk, 4 Penumpang Terluka
Mobil Izusu Elf mengangkut 20 penumpang mengalami kecelakaan dan terguling di Tol Nganjuk-Madiun tepatnya di KM 628.400.