Korban terlempar sejauh 20 meter dan sepeda motor korban terseret sejauh 700 meter dari lokasi kecelakaan.
Kereta Api
Dihantam Kereta Api, Mas'ud Terlempar dan Sepedanya Terseret 700 Meter
Mas'ud dihantam kereta api di pintu perlintasan yang tidak berpalang pintu.
2 Penjaga Palang Pintu Margorejo Ditetapkan Tersangka
Rekaman CCTV di sekitar lokasi (perlintasan KA Margorejo) memperlihatkan palang pintu tidak menutup saat kereta api melintas.
Korban Kecelakaan Avanza Vs KA Sempat Antar Jenazah Istri ke Ambulans
Kurjum yang saat itu masih tergeletak lemas di tempat tidur karena diduga mengalami gagar otak, mememaksa untuk mengantarkan jenazah sang istri masuk Ambulans
Pengemudi Avanza yang Tertabrak KA Adalah Wakil Dekan Uinsa Surabaya
Humas Uinsa Surabaya membenarkan bahwa Mohammad Kurjum adalah Wakil Dekan Uinsa dan tercatat sebagai Dosen Bahasa Inggris.
Avanza Tersambar Kereta Api di Margorejo, Begini Kronologinya
"Mobil belok ke kiri, melintas rel kereta api di Jalan Raya Margorejo Indah. Saat itu posisi motor berada di sebelah selatan mobil," terang Kapolsek Wonocolo.
Avanza Disambar KA Mutiara Timur, ini Kesaksian Sang Jukir
Detik-detik tragedi kecelakaan Mobil Toyota Avanza L 1928 JV yang disambar kereta api di Margorejo, Surabaya disaksikan banyak orang.
Bocah Korban Avanza vs KA di Margorejo Sempat Menolak Dibawa ke RS
"Ayah dan ibunya dibawa ambulans lebih dahulu. Tapi anaknya menangis dan menolak dibawa ambulans," kata Rofik, saksi mata.