PT KAI Daop 7 menyebutkan ada 8 titik kerawanan yang terpetakan jelang liburan Natal dan Tahun Baru.
Kereta Api

Pria Tanpa Identitas Tersambar Kereta Api di Probolinggo
Dari keterangan warga, korban diduga bukan warga setempat, sebab warga tidak ada yang mengenalinya. Apalagi pria tersebut tidak membawa identitas apapun.

Pakai Headset saat Berjalan di Tepi Rel, Pria Tersambar KA
Diduga pria ini tidak mendengar KA yang melaju di belakangnya, karena tengah asyik mendengarkan musik melalui headset HP yang menancap pada kedua telinganya.

Pabrik Kereta Api Terbesar di Indonesia Dibangun di Banyuwangi
Pabrik kereta api terintegrasi berorientasi ekspor dibangun di Kabupaten Banyuwangi. Groundbreaking direncanakan terlaksana pertengahan Desember 2018.

Mobil Pikap Hancur Tersambar KA di Jombang
Pikap bernopol S 8867 WB yang tersambar KA Sri Tanjung itu dikemudikan Turmundi, warga Jombang. Akibat tersambar, mobil pikap itu akhirnya hancur.

Libur Panjang Natal dan Tahun Baru, Daop 8 Siapkan 6 KA Tambahan
Tercatat sebanyak 236.858 tiket sudah terjual selama periode 20 Desember 2018 - 6 Januari 2019 di Daop 8 Surabaya.

Libur Panjang Natal dan Tahun Baru, Daop 7 Siapkan 10 KA Tambahan
Selain menambah KA, PT KAI Daop 7 juga menyiapkan 9 unit lokomotif dan 3 unit lokomotif cadangan.

Mobil Milik Pengasuh Ponpes Tersambar KA, Polisi: Sopir Luka Berat
"Pengemudinya luka parah dan dua penumpangnya hanya luka ringan," sebut Kasatlantas Polres Pasuruan Kota, AKP Kadek Ary Mahardika.