"Evakuasi tadi cukup lama, karena sampai ke laut. Untuk penyebab masih kami selidiki," kata Kanitreskrim Polsek Rungkut, Iptu Djoko Soesanto.
Mangrove Wonorejo

Miris, 200 Kilogram Sampah Plastik Diangkut dari Mangrove Wonorejo
Sebanyak 200 kilogram sampah plastik diangkut dari gugusan pohon mangrove di Kawasan Pantai Wonorejo, Surabaya.

Foto: Jembatan Bambu Surabaya, Nasibmu Kini
Jembatan Bambu di Ekowisata Mangrove yang dibangun Pemkot Surabaya dengan dana sekitar Rp 1,2 miliar itu kini mangkrak dan rusak.

BBKSDA Jatim Telusuri Kematian Burung Dilindungi di Mangrove Surabaya
Kepala Seksi KSDA Wilayah 3 Surabaya Dodit Ari Guntoro menyebut, pihaknya akan menemui Aktivis Wildlife Photography Surabaya yang menemukan pertama kali.

Burung Dilindungi di Pamurbaya Mati Tertembak, Ini Respon Bambang DH
Burung yang dilindungi ditemukan dalam kondisi mati tergantung di pohon hutan mangrove Wonorejo di kawasan Pantai Timur Surabaya (Pamurbaya).

Burung Dilindungi Ditemukan Mati Tertembak di Hutan Mangrove Surabaya
Ada dua spesies yang ditemukan mati, yaitu Raja Udang Biru sebanyak empat ekor dan Cekakak Suci, satu ekor yang merupakan burung migran asal Australia.

Mangrove Wonorejo, 'Prasasti' Persaudaraan Surabaya dan Papua
Mangrove Wonorejo menjadi 'prasasti' eratnya persaudaraan Surabaya dan Papua. Berkat warga Papua, hutan bakau itu terselamatkan dari pembalakan.