Minyak goreng (migor) menjadi barang langka di Kabupaten Ponorogo. Warga yang hendak membelinya pun harus rela antre dan berdesak-desakan.
minyak goreng
Kapolres Ponorogo Sidak Ketersediaan Minyak Goreng Curah, Ini Hasilnya
"Masyarakat gak usah bingung, gak usah teriak, untuk minyak goreng curah tersedia. Saya cek di gudang ada," terang lulusan Akapol 2003.
Harga Minyak Goreng Curah Mahal, Pengusaha Kerupuk di Jombang Kelimpungan
"Pas langka-langkanya minyak goreng kemarin. Sempat tidak produksi selama tiga hari,” ucapnya.
Minyak Goreng Curah Amblas, Pedagang di Ponorogo Harapkan Operasi Pasar
Minyak goreng kemasan sudah langka di Ponorogo. Kini giliran minyak goreng curah juga sulit ditemukan di pasaran. Pedagang di Bumi Reog pun menjerit.
Harga Bahan Pokok di Lamongan Meroket Jelang Ramadan
Tidak hanya minyak goreng, gula hingga cabai mengalami kenaikan cukup signifikan.
Warga di Banyuwangi Rela Antre Berjam-jam Demi Dapatkan Minyak Goreng Curah
Antrean warga yang membeli minyak goreng curah itu terjadi di salah satu toko grosir di Jalan Jenderal Sudirman, Banyuwangi.
Polda Jatim Urai Jalur Distribusi Minyak Goreng, Bakal Tindak Tegas Penimbun
"Dari hasil pengecekan ini kita akan lakukan penelusuran terhadap distribusi," kata Kasubdit I Indagsi Ditreskrimsus Polda Jatim, AKBP Oki Ahadian.
Keluh Emak-emak Pedagang di Surabaya: Mikir Minyak Goreng Untuku Sampek Loro
"Emboh lah mas, gara-gara mikir minyak iki untuku sampek loro. Wis dodolan sepi. Ajor," ungkap Vivi, salah satu pedagang sembako di Pasar Wonokromo, Surabaya.