Ada yang menarik dalam masa angkutan mudik Lebaran 2022 di Kabupaten Jombang. Sejumlah anggota Polantas Polres Jombang turut menghibur pemudik.
Mudik 2022
3 Titik Rawan Kemacetan di Lamongan, Berpotensi Hambat Pemudik
Pemudik yang melintasi jalur Utara melalui Kabupaten Lamongan harus lebih bersabar. Setidaknya ada 3 titik yang berpotensi terjadi kemacetan.
Bagi Pemudik di Bangkalan, 2 Jalur Ini Macet Parah
Kemacetan lalu lintas terjadi di depan dua pasar tumpah di tepi jalan akses Bangkalan-Sampang, Sabtu (30/4/2022). Polisi pun melakukan pengalihan jalur.
KAI Daop 8 Surabaya Prediksi Puncak Arus Mudik Terjadi Hari ini
Manager Humas PT Kereta Api Indoneisa (Persero) Daerah Operasi 8 Surabaya Luqman Arif menyebutkan, puncak arus mudik diprediksi terjadi Jumat (29/4/2022).
Dear Pemudik, PKS Sediakan 13 Lokasi Refleksi Gratis di Jawa Timur
Bagi masyarakat yang mudik di Jatim, tidak perlu khawatir jika merasa capek saat perjalanan menuju kampung halaman. Ada 13 titik posko refleksi gratis.
Pemudik Wajib Waspada, Masih Banyak Jalan Berlubang di Kabupaten Malang
Selain memasang peringatan, personel Dishub Kabupaten Malang juga diturunkan untuk membantu kepolisian dalam mengamankan lalu lintas.
Gubernur Jatim Khofifah Tinjau Arus Mudik di Pelabuhan Jangkar Situbondo
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau arus mudik Lebaran di Pelabuhan Jangkar Kab. Situbondo, Rabu (27/4/2022).
Wapres Imbau Masyarakat Mudik Lebaran Lebih Awal
Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengimbau masyarakat untuk mudik lebih awal guna menghindari kemacetan.