Partai Gerindra Jawa Timur menyiapkan total 144 hewan kurban terdiri dari 41 ekor sapi dan 103 ekor kambing yang akan dibagikan kepada warga.
Pandemi Covid 19
Antisipasi Tradisi Toron, Jembatan Suramadu dan Dermaga Ujung Disekat
Penyekatan dilakukan untuk menghindari mobilitas masyarakat yang dapat membuat angka sebaran Covid-19 melonjak pasca Idul Adha.
Fakultas Kedokteran UMSurabaya Luncurkan Telekonsultasi Bagi Pasien Isoman
UMSurabaya meluncurkan layanan telekonsultasi gratis bagi warga Kota Pahlawan yang tengah menjalani isolasi mandiri (isoman) akibat terinfeksi Covid-19.
Ribuan PKL hingga Warung Kecil di Banyuwangi Mulai Terima Bantuan Uang Tunai
Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani berkeliling ke sejumlah PKL dan pedagang kecil yang telah terdata di sejumlah kecamatan, Minggu (18/7/2021) malam.
Khofifah Minta Seluruh Satpol PP di Jatim Humanis dan Empati Pada Warga
"Lalukan pendekatan yang baik dan tetap tegas, namun jangan ada arogansi dan sikap berlebihan kepada masyarakat," tutur Gubernur Jatim, Khofifah.
Ketika Para Pelajar SMK dan Bonek Beri Bantuan ke Warga Isoman
Siswa baru SMK Dr. Soetomo Surabaya (Smekdors) bersama Bonek Sememi dan Tribun Kidul memberikan bantuan bagi warga yang sedang isolasi mandiri (isoman)
Sederet Fungsi Vitamin D Bagi Kesehatan Tubuh Manusia
Hal itu disampaikan Alumnus Spesialis Orthopaedi dan Traumatologi Fakultas Kedokteran Unair, dr Henry Suhendra.
Presiden Jokowi Minta Pencairan Bansos ke Masyarakat Tak Terlambat
"Terutama Mensos jangan ragu-ragu karena prinsipnya adalah yang paling penting kita ini enggak nyuri. Prosedurnya tolong dampingi BPKP," kata Presiden Jokowi.