Partai Gerindra Jawa Timur memasang target mengusung kadernya sendiri dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Parpol
PDIP Paling Dipilih oleh Warga Nahdliyin di Surabaya
Direktur Riset Surabaya Survey Center (SSC), Edy Marzuki mengatakan, PDIP berada di posisi pertama, diikuti PKB dan Gerindra posisi kedua dan ketiga.
Elektabilitas Tertinggi di Survei SSC, PDIP Surabaya: Jangan Lengah!
Elektabilitas atau tingkat keterpilihan partai berlambang banteng itu tertinggi di Kota Pahlawan, yaitu menembus angka 46,7 persen, berdasarkan survei SSC.
Sekjen Gerindra Intruksikan Kader Gencarkan Sosialisasi Pose Dua Jari
"Kita ingin nostalgia karena itu mengingatkan kita dengan proses pemilu sebelumnya yang identik dengan pose dua jari," ujar Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani.
Parpol Pasang Bendera di Jembatan Lama, Sejarawan Kediri Geram, Ini Aturannya
"Ini bentuk pelanggaran terhadap undang-undang dan peraturan pemerintah," ujar Imam Mubarok.
Pemkot Pasuruan Bangun Harmonisasi Parpol Hadapi Pemilu 2024
"Kita patut bersyukur Bangsa Indonesia termasuk negara yang demokratis," ujar Wakil Wali Kota Pasuruan Adi Wibowo (Mas Adi).
Golkar Jatim Bersholawat Dihujat Netizen, Sarmuji Beri Tanggapan Santai
"Kita meyakini bahwa dengan sholawat hidup kita menjadi lebih berkah," kata Ketua Golkar Jatim, Muhammad Sarmuji.
PDIP Jatim Perkuat Akar Rumput
Wakil Ketua PDIP Jawa Timur, Whisnu Sakti Buana menyebut, meski hasil survei partainya berada di tingkat atas, tapi kerja-kerja politik tetap dilakukan.