"Masih ada 1 lagi buaya, saya duga lebih besar dari anak buaya yang saya tangkap ini," ungkapnya.
Pasuruan
5 Berita Trending Pekan Ini, Nomor 5 Bisa untuk Uji Nyali
Berita trending pekan ini didominasi peristiwa terkait minyak goreng. Namun berita nomor 5 bikin merinding dan bisa untuk uji nyali.
Diterjang Puting Beliung, Belasan Rumah hingga Kandang Ternak di Pasuruan Rusak
Puting beliung itu menerjang Desa Wotgalih dan Desa Dandanggendis, Kecamatan Nguling, Kabupaten Pasuruan.
Mayat Pria Tanpa Identitas Terseret Arus Sungai Winangon, Pasuruan
Kapolsek Winongan, Polres Pasuruan, AKP Agus Purnomo menyebut bahwa mayat itu sudah dievakuasi ke kamar mayat RSUD Grati.
Emak-emak Tewas dalam Kecelakaan Motor Kontra Truk di Pasuruan
Kecelakaan melibatkan motor dan dump truck itu terjadi di Jalan Raya Malang-Surabaya, Desa Sengonagung, Kecamatan Purwosari, Kabupaten Pasuruan.
Gegara Rem Blong, 5 Kendaraan Tabrakan di Simpang Patung Sapi Pandaan Pasuruan
Tabrakan ini melibatkan 5 kendaraan. Diantaranya dua kendaraan truk, mobil pikap, mobil mini bus, dan truk tangki air.
Pilihan Pembaca: Minyak Goreng Murah, Bikin Merinding, Rumah Terbakar
Aksi ibu muda di Ponorogo yang menjual minyak goreng dengan harga murah menjadi salah satu berita pilhan pembaca pada Kamis (24/2/2022).
Bikin Merinding, Penampakan Kuntilanak di Makam Segok Bangil Hantui Pemotor
"Posisinya berdiri di area makam sisi kiri jalan. Rambutnya panjang tergerai, sambil menunduk, tapi seperti juga melirik saya," ungkapnya.