Plt Kepala Dinas PUPR Kabupaten Kediri Irwan Chandra menambahkan, selain pelebaran akses jalan, akan dilakukan pembebasan lahan di tikungan pertama (simpang tiga Jatirejo) sebelum bandara.
Pemkab Kediri
Mas Dhito Akan Naikkan Anggaran Insentif Guru Non-ASN di Kediri jadi Rp21 Miliar
Rencananya dari Rp14 miliar di tahun 2023 ini, akan ditingkatkan sekitar Rp7 miliar di tahun depan.
Mas Dhito Targetkan Mei 2024 Jembatan Jongbiru Kediri Bisa Dilewati
"Insya Allah bulan Mei tahun depan Jembatan Jongbiru, atau jembatan yang menghubungkan antara Kota dan Kabupaten Kediri akan selesai," kata Mas Dhito.
Pembekalan Calon Wisudawan, Bupati Kediri Tekankan Pentingnya Integritas dalam Pemerintahan
"Menjadi seorang sarjana hukum yang mau masuk ke pemerintahan itu tidak hanya aspek hukum yang saja yang harus diperkuat, (juga) bagaimana integritasnya," kata Mas Dhito.
Susun Rancangan Awal RPJPD, Mas Dhito Tekankan Pentingnya Perencanaan
"Perencanaan ini sangat penting. Karena memang akan menentukan bagaimana (kondisi) Kabupaten Kediri kedepannya," kata Mas Dhito.
Ikut Raimuna Jatim XIV, Ini Harapan Mbak Cicha untuk 38 Kontingen Kwarcab Pramuka
"Tunjukkan dengan penuh kecintaan dan keyakinan diri bahwa gerakan pramuka Indonesia adalah salah satu kepanduan terbaik," kata Mbak Cicha.
Serahkan Dana Hibah Pilkada 2024, Mas Dhito Harap Peningkatan Partisipasi Masyarakat
"Harapan besar saya terutama tingkat partisipasinya (masyarakat) bisa meningkat, maka ini kerja dari penyelenggara sangat dibutuhkan," kata Mas Dhito.
Mas Dhito Berikan Bisyaroh untuk 8000 Guru Agama Nonformal
"Kita berharap jumlah penerima bisa terus bertambah," kata Mas Dhito.