Tim Satgas Pangan Polda Jatim terus melototi ketersediaan dan stabilitas harga bahan pokok (bapok) menjelang lebaran Hari Raya Idul Fitri 2023.
Polda Jatim

Arus Mudik Diprediksi Mulai Besok, Polda Jatim Siap Antisipasi Kemacetan
"Pada intinya kami sudah siap untuk melaksanakan kegiatan pengamanan ini," ujar Kapolda Jatim, Irjen Pol Toni Harmanto.

Polres Jombang Gilas Ribuan Botol Miras
Nurhidayat menjelaskan jika 300 botol miras telah dikirimkan ke Polda Jatim, juga untuk dilakukan pemusnahan.

Puluhan Emak-emak Laporkan Kasus Investasi Bodong ke Polda Jatim, Kerugian Capai Rp5 M
Menurut Vivin Risky Wahyu banyak korban tergiur lantaran ada selebgram asal Mojokerto yang jadi member, sekaligus brand ambassador.

Satgas Pangan Bareskrim Polri Sidak ke Pasar Wonokromo Surabaya, Hasilnya Bikin Masyarakat Tenang
Sidak dilakukan untuk mengawal ketersedian barang kebutuhan pokok dan menjaga stabilitas harga, sehingga masyarakat bisa berlebaran dengan tenang, aman dan nyaman.

Kapolda Jatim Perintahkan Jajarannya Tekan Kriminalitas saat Lebaran 2023
Sementara Gubernur Khofifah Indar Parawansa mengajak seluruh forkompimda, bupati, wali kota dan masyarakat berdoa agar Jatim tetap kondusif.

Korban Dugaan Penganiayaan Oknum KPU Surabaya Disomasi
Menurutnya, AT hanya menampar sekali di dalam mobil dan tidak sampai membuat SD babak belur.

Terungkap! Tewasnya Pria di Depan Mapolda Jatim Akibat Ugal-ugalan Demi Konten
"Handphone korban, yang sengaja dipasang di depan stang motor. Yang mana digunakan merekam aksi kebut-kebutan di jalanan," ujar Kasatlantas Polrestabes Surabaya, AKBP Arif Fazlurrahman.