Sebuah kecelakaan antara sepeda motor dan mobil terjadi di Ponorogo, Jumat (10/6/2022) sekitar pukul 06.00 WIB.
Ponorogo
Alfamart Donasikan Uang Receh Konsumen ke Baznas Ponorogo
Alfamart Grup menyumbangkan 50 sarung dan 50 mukena ke Baznas Ponorogo, Kamis (9/6/2022). Ini adalah implementasi dari donasi konsumen Alfamart.
Usai Begituan Sesama Gay di Ponorogo, Pria ini Kerahkan Komplotannya, Lho...
Usai berhubungan badan sesama gay di Ponorogo, pria asal Semarang itu mendatangi korban bersama lima pria lain yang diduga satu komplotan.
Crazy Rich Ponorogo Biayai Pelebaran Jalan, DPUPKP Mengaku Belum Cek Lokasi
"Saya belum bisa menyatakan bahaya atau tidak. Lihat kontruksinya dulu. Kita belum tahu lokasi," jelas Kepala DPUPKP Ponorogo, Henry Indrawardhana.
Tak Tersentuh Perbaikan Sejak 1998, Atap Kelas SD di Ponorogo Ambruk
"Posisi atap itu sudah bahaya, karena keropos. Informasi dari para guru sejak tahun 1998 belum ada rehab sama sekali," imbuh Suroso.
Pilihan Pembaca: Crazy Rich Ponorogo, Tewas Tengggak Miras, Kakek Kurir Sabu
Berita crazy rich di Ponorogo yang membangun jalan dengan uang pribadinya menjadi salah satu pilihan pembaca pada Senin (7/6/2022).
Cerita Baru Tri, Pemuda 25 Tahun Asal Ponorogo yang Mendaftar Haji Sejak SMP
Baru Tri tercatat sebagai jemaah termuda yang berangkat ke tanah suci melalui kloter 2 dari Surabaya yang memasuki asrama haji, Senin (6/6/2022).
Lepas Keberangkatan 194 CJH, Bupati Sugiri: Titip Doa untuk Ponorogo
Dari 194 jemaah yang dijadwalkan berangkat, lanjut Sugiri, tidak ada yang terganjal urusan administrasi.