Dengan penambahan tersebut, pasien positif Covid-19 di Kota Probolinggo jadi 11 orang. Dari jumlah itu, 8 di antaranya masih dirawat dan 3 dinyatakan sembuh.
Probolinggo
Satu Tenaga Medis RSUD Tongas Kabupaten Probolinggo Positif Corona
Dengan penambahan itu, maka pasien positif Covid-19 di Kabupaten Probolinggo hingga 10 Mei 2020 menjadi 25 orang.
Balita Positif Covid-19 di Kabupaten Probolinggo Dinyatakan Sembuh
Balita berumur 1 tahun 6 bulan asal Desa Tamansari, Kecamatan Dringu, Kabupaten Probolinggo itu sudah diperbolehkan pulang.
Partai Golkar Salurkan Bantuan APD ke Tiga Rumah Sakit di Probolinggo
Tiga rumah sakit tersebut adalah RSUD Waluyojati Jati Kraksaan, RSUD Tongas Kabupaten Probolinggo dan RSUD dr Mohammad Saleh Kota Probolinggo.
Tradisi Petolekoran di Pulau Gili Ketapang Terdampak Wabah Covid-19
Warga Pulau Gili Ketapang, Kecamatan Sumberasih, Kabupaten Probolinggo terpaksa belanja kebutuhan lebaran Idul Fitri 2020 lebih awal.
Seorang Tenaga Medis di Kota Probolinggo Positif Covid-19
Wakil Wali Kota Probolinggo Muhammad Saufis Subri mengatakan, tenaga medis itu disinyalir tertular lantaran pasien tidak jujur saat memeriksakan diri.
Pulang dari Ponpes Temboro, Santri di Probolinggo Positif Covid-19
Saat pulang ke Kabupaten Probolinggo, santri laki-laki berumur 16 tahun itu reaktif rapid test. Setelah di tes swab, hasilnya terkonfirmasi positif Covid-19.
Cegah Covid-19, Pasar Ternak di Kota Probolinggo Ditutup Mulai 12 Mei
Khusus untuk jual beli sapi di pasar ternak Kelurahan Jrebeng Kidul, Kecamatan Wonoasih, Kota Probolinggo ditutup mulai 12 Mei 2020.