"Aliran sungainya itu membawa sampah. Lalu ambrol jembatannya," kata Sugeng di lokasi.
Sungai Meluap
7 Desa di Mojoagung Diterjang Banjir, Ratusan Rumah Tenggelam
"Hujan lebat di daerah hulu, di daerah Wonosalam, Kandangan dan Pait. Akan membuat debit air di dua sungai naik," ungkapnya.
Sungai Gendol Meluap, Jalur Ponorogo-Trenggalek Ditutup
"Untuk yang di Desa Jabung sampai menutup arus lalu lintas Ponorogo-Trenggalek. Ketinggian air 50 hingga 70 centimeter," kata dia.
Waspada! Debit Air Brantas di Jombang Naik, Perahu Penyeberangan ke Nganjuk Off
"Kondisinya itu banjir mas, gak bisa dilewati. Gak ada perahu yang bergerak. Sementara ya nunggu, banyak juga yang balik karena ditutup," ungkapnya.
Sempat Surut, Banjir Kembali Rendam 2 Desa di Lamongan
"Ketinggian air di Desa Tiwet berkisar 15-25 sentimeter, sedangkan Desa Kemlagi Lor 30-45 sentimeter," Kepala BPBD Lamongan, Gunadi.
TPU Janti Kota Malang Terendam Banjir, Begini Penampakannya
Beberapa lokasi banjir yang terdata BPBD Kota Malang yaitu Jalan Danau Toba Sawojajar, Jalan Galunggung, Jalan Letjen Sutoyo, Kalpataru dan Jalan Veteran.
7 Desa di Ploso, Jombang Terendam Banjir, Makan Warga Bergantung Pada Dapur Umum
Warga menggantungkan pasokan makanan dan minuman dari dapur umum yang dibuka di Dusun Nglengkong, Desa Jatigedong, Kecamatan Ploso.
Puluhan Rumah Terendam Akibat Banjir Luapan Sungai Ngotok Jombang
Banjir akibat luapan Sungai Ngotok Ring Kanal di Desa Trawasan, Kecamatan Sumobito, Kabupaten Jombang itu juga merendam puluhan hektar sawah.