Selama bulan Ramadan PKS Jatim telah sukses membagikan 2 juta takjil dan makan sahur gratis hingga keseluruh wilayah di Jatim.
takjil gratis

Alumni SMP PGRI 7 Surabaya Angkatan 95 Bagikan Ratusan Takjil
Alumni SMP PGRI 7 Surabaya angkatan 95 membagikan ratusan bungkus takjil untuk warga Surabaya yang tidak mampu hingga pengendara motor, Senin (25/4/2022).

Klub Catur di Jombang Ramaikan Ramadan dengan Berbagi Takjil
Momen Ramadan kerap digunakan untuk berbagi dengan sesama. Seperti dilakukan Klub Catur Pionmas asal Diwek, Jombang. Mereka membagikan ratusan takjil gratis.

Launching Jersey, Eragon FC Gresik dan Gendoel Lamongan Bagi-Bagi Takjil
Komunitas fun football Eragon FC Gresik bersama brand jersey Gendoel Lamongan melakukan acara bagi takjil kepada para pengguna jalan.

GMPI Bagi-bagi 1000 Takjil Keliling Jatim Selama Ramadan
Kali ini, organisasi sayap Partai Persatuan Pembangunan (PPP) itu membangikan takjil di Jalan Demak, Surabaya.

Melihat dari Dekat Aksi Kodim 0812 Lamongan Bagi-bagi Takjil di Jembatan Ngaglik
"Semua pengguna jalan kami beri, karena kami siapkan ratusan paket takjil," kata Dandim 0812 Lamongan, Letkol Kav Endi Siswanto Yusuf.

Polisi Bagikan Ribuan Takjil Serentak di Mojokerto
Sebanyak 1.400 takjil dibagikan kepada warga yang membutuhkan secara serentak di 14 polsek jajaran wilayah hukum Polres Mojokerto.

Foto : Antrean Driver Ojol Terima Takjil Gratis
jatimnow.com - Puluhan ojek online (ojol) antre menerima takjil yang diselenggarakan oleh Bank Mayapada di Jalan Gubernur Suryo, Surabaya. Antrean