Risma berharap sepuluh anak tersebut mendapatkan berbagai pelatihan bermanfaat untuk bisa diaplikasikan saat bermain di Indonesia.
Tri Rismaharini

Proyek Pembangunan MERR Gununganyar Ditargetkan Selesai Akhir 2018
"Satu sisi ini dulu. Untuk tahun depan nanti dua jalur lengkap. Insyaallah kita tembus jalan tol," ujar Wali Kota Risma.

Tinjau Proyek Jalan MERR Gununganyar, Risma Diwaduli Warga
Warga mengeluhkan dampak dari proyek tersebut, seperti susahnya beraktivitas karena jalan berlumpur.

Penertiban PKL Gembong, Wali Kota Risma: Ini untuk Keadilan
Beberapa tahun silam, pemilik rumah di sepanjang Jalan Kapasari tidak bisa leluasa keluar masuk rumahnya karena ditutup oleh PKL.

Risma Sesalkan Kenekatan Penonton 'Surabaya Membara' Naik Viaduk
"Itu mestinya sudah steril karena perlintasan kereta api," ujar Wali Kota Surabaya, Tri Rismaharini.

Pemkot Surabaya Tak Beri Santunan Korban Tewas 'Surabaya Membara'
"Kita gak bisa itu, kita gak bisa kasih santunan karena lihat uang kita gak ada cash. Saya sudah sampaikan kepada Pak Sekda," ujar Wali Kota Risma.

Soal 'Surabaya Membara', Risma: Tak Ada Izin dan Pemberitahuan ke Kami
"Kami tidak tahu. Saya cek mulai Camat, semua asisten, Sekda, tidak ada yang tahu," ujar Wali Kota Risma.

Warga Kota Surabaya akan Menentukan Penerus Bu Risma
Pilwali Surabaya masih 2 tahun lagi. Lebih banyak bakal calon yang bermunculan akan menguntungkan masyarakat Surabaya. Siapa yang layak?