"Hari ini Kabupaten Trenggalek membawa batik. Tentu batik adalah kebanggaan Kabupaten Trenggalek karena batik kita sudah menguasai pasar nasional dengan terbukanya toko yang ada di Sarinah," tutur Novita.
Trenggalek
Berita Informasi Trenggalek hari ini
Pemkab Trenggalek dan 2 Desa Terima Penghargaan Proklim 2023
"Saya ucapkan selamat dan kita Kabupaten Trenggalek dianggap sebagai salah satu pembina Proklim terbaik secara nasional," ujar Bupati Trenggalek
Sebulan, 11 Pengedar Narkoba Ditangkap di Trenggalek
Modus yang digunakan para tersangka adalah menawarkan narkotika melalui media sosial. Setelah itu, para tersangka akan melakukan transaksi dengan sistem ranjau, untuk menghilangkan jejak.
250 Personel Dikerahkan Polres Trenggalek untuk Amankan Pilkades
Suyono mengungkapkan bahwa sebenarnya 9 desa yang menyelenggarakan Pilkades masuk dalam atensi pengamanan. Namun, terdapat atensi khusus untuk satu desa di Kabupaten Trenggalek.
Resmikan Desa Tematik Pantai Kebo Trenggalek, Ini Pesan Mas Ipin
Mas Ipin berharap dengan dibukanya desa tematik ini bisa meningkatkan ekonomi masyarakat. Mereka diminta bisa menangkap peluang ekonomi dengan masuknya listrik di kawasan ini.
DPC PDIP Trenggalek Target Menangkan Ganjar-Mahfud 70 Persen
"Kami siap tempur habis-habisan untuk memenangkan Ganjar dan Mahfud MD dalam Pilpres 2024 ke depan," ujar Doding Rahmadi.
Mobil Patroli Gentong Polsek Dongko, Terjang Medan Ekstrem Distribusikan Air Bersih
"Kami mengubah mobil operasional menjadi mobil patroli gentong yang berisi air bersih untuk mencukupi kebutuhan air warga yang terdampak kekeringan," ujar Cikini.
Khofifah Optimis Kendalikan Harga Beras di Jawa Timur
"Di seluruh Indonesia ini, harga beras melebihi Harga Eceran Tertinggi (HET). Dalam 3 minggu terakhir di wilayah Jawa, harga beras di Jawa Timur insyaalah yang paling rendah," ujarnya.