Korban yang hilang terseret ombak Pantai Sendiki pada Sabtu (15/5) lalu itu jenazahnya ditemukan oleh Tim Basarnas, SAR Gabungan dan Polairud.
Malang
Berita Informasi Malang hari ini
Bermain Air di Sungai Lalu Tenggelam, Bocah di Kota Malang Ditemukan Tewas
"Korban tenggelam dan terseret arus. Korban ditemukan sekitar 100 meter dalam keadaan sudah meninggal," kata Kapolsek Lowokwaru, Kompol Fatkhur Rokhman.
Sederet Dugaan Polisi atas Kasus Pembakaran Bidan Cantik oleh Pria Misterius
Korban sendiri kini tengah dirawat di ICU Rumah Sakit Wava Husada karena mengalami luka bakar mencapai 60 persen.
Bidan Cantik yang Dibakar Pria Misterius itu Disebut Punya Keluarga Harmonis
"Gak ada apa-apa, sangat harmonis. Mereka sering ngabuburit bareng sama kedua putranya," kata Didik Porwidiantoro, kakak ipar korban.
Tak Ada CCTV, Polisi Optimis Ungkap Pelaku yang Membakar Bidan Cantik di Malang
"Tidak ada rekaman CCTV di sekitar tempat kejadian atau klinik. Tapi kami optimistis segera mengungkap kasus itu," kata Kapolres Malang, AKBP Hendri Umar.
Pria Misterius Pembakar Bidan Cantik di Malang itu Pakai Helm dan Masker
"Target kami dua hari sudah bisa mengamankan pelaku. Doakan segera terungkap," kata Kapolres Malang, AKBP Hendri Umar.
Seorang Bidan di Malang Disiram Bensin dan Dibakar oleh Pria Misterius
Seorang pria yang belum diketahui identitasnya menyiramkan cairan bahan bakar serta menyulutnya dengan api hingga tubuh bidan itu terbakar.
Cewek Open BO di Kota Malang Dirampok dan Diperkosa Pria yang Memesannya
Pelaku beraksi dengan mengikat tangan dan menyumpal mulut korban sambil menodongkan pisau kecil ke bagian leher.