""Di Jember banyak tempat terbuka dan bisa berkolaborasi dengan para penggerak anggrek. Monggo itu bisa kolaborasi," ucap Asisten Administrasi Umum Pemerintah, Harry Agustriono.
Sugianto
Reporter jatimnow.com Kabupaten Jember
Festival Anggrek di Jember, Transaksi 2 Hari Tembus Ratusan Juta
Harga anggrek di lokasi fatival bermacam-macam mulai dari Rp40 ribu hingga Rp200 ribu.
Bukan Event Sembarangan, Jember Fashion Carnaval Sedot 1 Juta Pengunjung
"Tiga hari berturut-turut, insya Allah kalau dihitung lebih dari 1 juta visitor atau pengunjung menonton pagelaran JFC ini," sebut Bupati Hendy.
FOTO: Keindahan Kostum Jember Fashion Carnaval Berbahan Daur Ulang
"Untuk tahun ini diwajibkan, bagi setiap peserta untuk menggunakan bahan-bahan recycle atau daur ulang, dengan persentase minimal 30 persen," kata Hendy.
Perputaran Uang Miliaran, Kajati Jatim Minta Jember Fashion Carnaval Dipertahankan
Menurutnya, JFC merupakan festival budaya yang sangat luar biasa. Di sisi lain, pemerintah daerah memberdayakan seluruh rakyatnya.
Bupati Hendy Kirim Doa untuk Pendiri Jember Fashion Carnaval Dynand Fariz
Karena dari tangan almarhum Dynand Fariz ini, JFC dikenal lebih luas saat ini hingga mengantarkan nama harum Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur dan Indonesia di kancah Internasional.
10 Deretan Artis yang Memeriahkan Jember Fashion Carnaval
Siapa saja mereka?
Penonton JFC Puluhan Ribu, Pelajar di Jember Keliling Bawa Karung Sampah
Pihaknya menyarankan pemerintah agar menyediakan tempat sampah jika ada kegiatan seperti JFC, Tajemtra dan lainnya.