Kecelakaan melibatkan dua motor terjadi di Jalan Raya Ponorogo-Magetan mengakibatkan satu orang tewas dan dua lainnya kritis.
Ponorogo
Berita Informasi Ponorogo hari ini
Mantan TKI asal Ponorogo Sulap Limbah Kaca Menjadi Miniatur Menara
Mantan TKI itu bernama Miran (35), warga Desa Bekare, Kecamatan Bungkal, Kabupaten Ponorogo. Selain miniatur menara, ia juga menciptakan karya lainnya.
Pentas di Belanda, Reog Ponorogo Diiringi 20 Penari Bule
20 warga Belanda yang menjadi penari Jathil dan Warok mengiringi penampilan Reog Ponorogo di Den Haag dan Amsterdam.
Tidak Kuat di Jalur Tanjakan, Truk Muat Bata Terguling di Ponorogo
Truk memuat bata ringan terbalik akibat tidak kuat melaju di jalur tanjakan di Jalan Raya Slahung Ponorogo menyebabkan muatan tumpah ke jalan.
3 Pelajar MAN 1 Ponorogo Ciptakan Alat Pembangkit Listrik Tenaga Angin
Ketiga pelajar MAN 1 Ponorogo itu adalah Gilang Giordani (18), Tri Umi Lestari (17) dan Wardatul Hasanah (18).
Pencuri Pompa Air yang Meresahkan Petani Ponorogo Ditangkap
Pencuri bernama Agus Hariyantoni (37) itu melakukan pencurian mulai Februari hingga Juni 2019 di beberapa kecamatan di Ponorogo.