"Selamat menunaikan rukun islam ke 5 semoga jadi haji yang mabrur. Doakanlah kami semua, tetap tentram sejahtera," kata Bupati Ipong.
Ponorogo
Berita Informasi Ponorogo hari ini
Kepala Dispendukcapil Meninggal, Pelayanan di Ponorogo Tunggu Plt
Meninggalnya Kadispendukcapil Ponorogo menyebabkan pelayanan tentang kependudukan menunggu Bupati Ipong menunjuk pelaksana tugas (Plt).
Ini Alasan 13 Lurah Keluarkan Surat Domisili 'Palsu' di Ponorogo
Ke 13 lurah yang mengeluarkan surat domisili diterbitkan untuk PPDB di SMPN 1 Ponorogo.
Dua Jemaah Calon Haji asal Ponorogo Gagal Berangkat
Dengan gagalnya dua jemaah calon haji itu, maka yang berangkat dari Ponorogo terdapat 505 jemaah yang masuk dalam kloter 2 dan 3.
Balita Tercemplung Panci Berisi Air Mendidih di Ponorogo Meninggal
Balita bernama Arif Nur Hasan (18 bulan) itu dinyatakan meninggal dunia oleh tim dokter setelah menjalani perawatan selama 36 hari.
18 Bangunan di Telaga Ngebel Ponorogo Disebut Ganggu Irigasi
"Di Perda diperuntukkan untuk pengembangan jaringan irigasi dalam rangka mendukung air baku pertanian," kata Kabid DPUPR Ponorogo, Sukadi.
18 Bangunan di Telaga Ngebel Ponorogo, DPUPR: Langgar Garis Sempadan
"Bangunan itu melanggar aturan garis sempadan," kata Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang (DPUPR) Ponorogo, Jamus Kunto.
Kasus Surat Domisili Palsu di Ponorogo, DPRD Akan Panggil Kepala Desa
"Memang ada kejanggalan. Itu yang kami pelajari," kata Koordinator Pengawas SMPN 1, Christian Nurseto.