Meski stok minim, tapi harga bawang merah di Probolinggo masih cenderung stabil.
cuaca buruk

Angin Kencang Robohkan Baliho di Kota Batu
Baliho itu sempat menutup Jalan Panglima Sudirman, Desa Pesanggrahan, Kecamatan Batu, Kota Batu dan evakuasi memakan waktu sekitar tiga jam.

Puluhan Rumah di Pasuruan Rusak Akibat Hujan Angin
Kepala BPBD Kabupaten Pasuruan, Tectona Jati mengatakan, puluhan rumah rusak itu berada di Kecamatan Pasrepan dan Kejayan.

Tiga Wisata Air Terjun di Probolinggo Terapkan Sistem Buka-Tutup
Sistem buka-tutup itu diterapkan untuk mengantisipasi jatuhnya korban bila terjadi banjir bandang saat hujan deras mengguyur lokasi.

Air Sungai Meluap, Jembatan Penghubung Antar Desa di Ponorogo Amblas
Kepala Pelaksana BPBD Ponorogo, Imam Basori mengatakan, jembatan itu menghubungkan Desa Ngadirojo dan Desa Klepu, Kecamatan Sooko.

Banjir di Kabupaten Pasuruan, 3600 Keluarga Terdampak
Pemkab Pasuruan membagikan logistik untuk 3.600 kepala keluarga (KK) terdampak di Kecamatan Gempol dan Beji.

11 Ruas Jalan Kampung di Pacitan Putus Diterjang Banjir Bandang
Selain mengakibatkan putusnya belasan ruas jalan kampung, banjir bandang dan longsor juga membuat sejumlah rumah warga rusak hingga jembatan ambrol.

Hujan Angin Landa Dua Desa di Mojokerto, 40 Rumah Warga Rusak
Hujan deras disertai angin kencang melanda dan merusak beberapa rumah warga Desa Windurejo dan Desa Sampangagung, Kecamatan Kutorejo, Kabupaten Mojokerto.