"Hal yang mendesak dan harus diselesaikan masalah gaji yang sampai sekarang belum diberikan oleh pemerintah kabupaten, di bulan Januari dan Februari terhadap non-ASN," kata Wakil Ketua Pansus DPRD Jember Tabroni.
DPRD Jember

Polemik Nasib Non-ASN, DPRD Jember Bentuk Pansus
Pansus ini akan mencari informasi secara detail untuk membuat formula solusi agar non-ASN bisa tercakup dengan baik oleh Pemkab Jember.

DPRD Jember Warning Pedagang: Jangan Coba-coba Jual Pupuk di atas HET!
Ketua Komisi B DPRD Jember, Candra Ary Fianto menegaskan, larangan ini ada dalam Peraturan Menteri Tahun 2024 serta Undang-undang Nomor 20 Tahun 2021 terutama di Pasal 2.

Komisi B DPRD Jember Temukan Oknum PPL Nakal Mainkan Harga Pupuk
"Apapun dalilnya, HET kunci harga terakhir," kata Khurul Fatoni.

363 Pegawai Non-ASN DLH Jember Dirumahkan, Terbanyak Pemungut Sampah
Diakui Kepala DLH, Sugiarto, hal ini sangat berdampak pada pemungutan sampah di Kabupaten Jember.

22 Guru Lulus PPPK Dibatalkan, DPRD Jember Desak BKPSDM Temui Kemendagri
"Jangan hanya bersurat, kalau hanya surat atau fax dikirim atau seperti, biar satu tronton kurang diperhatikan," tegas Siswono.

Ratusan Honorer Dirumahkan, DPRD Jember Segera Bentuk Pansus
"Fokus kami pertama, bagaimana bisa menyelesaikan karut-marut ASN dan non-ASN serta honorer yang ada di kabupaten Jember," kata Halim

2.204 Pegawai Non-ASN di Jember Terancam Dirumahkan
"Nunggu pengumuman tanggal 13 Februari 2025, apa dirumahkan atau dilanjutkan," ujar Ketua Komisi A DPRD Jember Budi Wicaksono.