"Cabai saya rontok dan mati. Ini kesini ndak panen lo. Mencabuti yang memang mati ini," ujar Karyono.
harga cabai mahal
Harga Cabai Terus Merangkak Naik di Ponorogo, Pedagang Sebut Faktor Penyebabnya
"Sebelumnya Rp 25 ribu, kemudian merangkak naik. Tiga hari lalu sudah Rp60 ribu, kemudian naik menjadi Rp 65 ribu, dan hari ini sudah di harga Rp70 ribu," papar Suprihatin.
Inflasi Juni Kota Kediri Capai 0,17 Persen, Nomor 2 di Jatim Lampaui Nasional
Inflasi Kota Kediri pada Juni lalu tercatat sebesar 0,17 persen secara month to month (mtm). Angka ini termasuk tertinggi di Jawa Timur setelah Probolinggo, bahkan melampaui catatan nasional sebesar 0,14 persen.
Harga Cabai Rawit di Pasar Jombang Melejit, Konsumen Beralih Beli Mentah
"Mahal mas kalau cabai rawit yang merah mas. Makanya beli cabai yang harganya 20 ribu, itu yang masih hijau mas," ungkapnya.
Harga Cabai Mahal, Produsen Sambal Pecel di Kediri Berhenti Produksi
Harga cabai rawit dan merah besar yang terus melambung membuat produsen sambal pecel di Kediri resah. Saat ini mereka memilih berhenti produksi.
Harga Meroket, Petani Cabai Jombang Pusing Hadapi Serangan Hama Patek
"Kalau sudah kena patek itu, sudah tidak bisa dipanen, cabainya busuk di ranting terus rontok,” tegasnya.
Harga Cabai Rawit di Pasar Tradisional Jombang Tembus Rp90 Ribu/Kg
Dikatakan Sunarti, pembeli yang biasanya membeli cabai seperempat kilogram, kini hanya membeli satu ons cabai.
Tekan Harga Cabai, Pedagang di Lamongan Gunakan Siasat Ini
Beragam cara dilakukan agar cabai rawit tetap laku di saat harganya menembus Rp100 ribu per kilogram.