Kepala Dinas Perkim Edy Yunan Achmadi disebut petugas jaga keluar dari pintu samping gedung. Ia menolak menemui pewarta yang berada di lokasi penggeledahan.
KPK
Berita dan Informasi KPK Terkini - jatimnow.com

Selain Dinas Perkim, KPK juga ke Rumdin Bupati Lamongan
Tampak penjagaan dari pihak kepolisian di rumah dinas lebih ketat dari pada saat penggeledahan di Dinas Perkim.

KPK Geledah Kantor Dinas Perkim Lamongan
Dikawal ketat 2 anggota kepolisian, sekitar 9 petugas melakukan penggeledahan selama kurang lebih sekitar 3 jam.

Mensos Siap Digugat Pejabat yang Dinonjobkan
Keputusan Mensos Tri Rismaharini memutasi pejabat yang diduga terlibat, agar progamnya tetap bisa berjalan.

Hari Ini KPK Datangi Kantor DPRD Sampang
Tim dari KPK yang datang 4 orang.

Dugaan Anggota DPRD Bojonegoro Mangku Purel, Kekayaannya Meningkat
Berdasarkan laporan LHKPN, kekayaan ADP yang diduga memangku seorang wanita berambut pirang, meningkat Rp500 juta dalam satu tahun.

Rusdi, Staf Ahli DPRD Jatim Tahanan KPK Dilimpahkan ke Rutan Medaeng
Kakanwil Kemenkumham Jatim, Imam Jauhari menegaskan bahwa Rusdi diperlakukan sama dengan tahanan lainnya. Tidak ada perlakuan khusus.

Tak Terima Dicopot dari KPK, Brigjen Endar Priantoro Laporkan Firli Bahuri
Endar Priantoro juga mengaku telah melaporkan Firli Bahuri dan Sekjen KPK Cahya H Harefa ke Dewan Pengawas.