Dalam karya-karya lukis Aliya Murdoko, cerita Panji digarap secara eksperimental, dalam tafsir bebas dengan versi pemahamannya.
pameran lukisan
Sanggar Daun Gelar Pameran Seni Rupa Expresi
Event kali ini merupakan yang ke-16 dalam setahun terakhir, sekaligus untuk event Biennale Jatim X.
30 Senti, Persela Kandaskan Gresik United, M Khanafi Brace Lagi
Gresik United masih tertatih-tatih dengan 2 kekalahan beruntun atas Deltras Sidoarjo dan Persela Lamongan.
Ketika yang Besar Lebih Diperhatikan, 150 Lukisan 30 Senti Berjubel Penuhi Dinding Galeri Surabaya
"Selama ini kita lebih menghargai lukisan berukuran 1 meter. Sementara lukisan yang lebih kecil secara komersial dan wacana malah ditinggalkan," ujar Ugo.
Video: Perupa Tua di Tulungagung Gelar Pameran Karya Seni
Mereka ingin membuktikan dalam hal berkarya tidak memandang usia. Hal ini terbukti dengan masih produktifnya mereka sehingga dapat membuat pameran.
Menyimak Pameran Lukisan The Energy of Colours di Aston Gresik
The Energy of Colours merupakan kekuatan warna yang mampu membawa aura positif, keindahan, kebahagiaan, sejuk, ayem, bahkan keberuntungan bagi yang memandangnya.
Pameran La Sombre Ungkap Arti Kegelapan Lewat Lukisan
La Sombre merupakan pameran tunggal oleh Leandra Nurhadityo dengan konsep apresiasi terhadap sosok kegelapan. Gelap dalam konsep La Sombre diartikan sebagai suatu asing, elusif, dan morbid.
Pikat Pengunjung, Pameran Intuisi Nunung Harso Terjual 6 Lukisan
Pameran yang digelar selama 7 hari di Galeri Merah Putih Balai Pemuda Surabaya ini mendapat apresiasi positif para pengunjung. Sebanyak 6 lukisan dari 17 koleksi yang ditampilkan, terjual.