"Pemilu akan dilakukan pada 14 Februari 2024, waktunya sudah sebentar lagi karenanya TMP harus segera membentuk pengurusan di daerah," ujar Puan.
Pemilu 2024

Pastikan Warga Gempol Kabupaten Pasuruan Terdaftar DPT Online, PPS Lakukan Pengecekan
Pendataan DPT online Kecamatan Gempol dilaksanakan oleh panitia pemungutan suara (PPS) Kecamatan Gempol dengan dikoordinasi oleh panitia pemungutan Kecamatan (PPK) pada Minggu (9/7/23).

Netfid Jatim: Pemilih Muda Harus Menjadi Pelaku Penting pada Pemilu 2024.
"Saya kira pemilu 2024 adalah momentum para pemilih muda untuk berpartisipasi secara aktif dan berkualitas karena mereka adalah aktor penting di dalamnya," ungkap Dodik Harnadi (36), Minggu (9/7/23).

KPU Jatim Tetapkan DPT Jawa Timur 31.402.838 dalam Pemilu 2024
Sebanyak 31.402.838 masyarakat Jawa Timur telah diverifikasi masuk dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu tahun 2024.

Kapolres Temui Komisioner KPU Situbondo, Ada Apa?
Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto menemui Ketua KPU Marwoto bersama Komisioner KPU setempat.

MK Tetapkan Pemilu Terbuka, Anwar Sadad: Kontribusi Besar Selamatkan Demokrasi
"Gugatan terhadap sistem pemilu ini sebenarnya bernuansa otokritik terhadap peran dan fungsi parpol," katanya.

MK Putus Sistem Pemilu Terbuka, Ini Tanggapan NasDem Kota Probolinggo
"Sehingga masyarakat lebih senang dan bebas dalam menentukan pilihannya," tegasnya.

MK Tetapkan Pemilu Proporsional Terbuka, Gerindra Jatim Bilang Begini
"Menolak permohonan pemohon untuk seluruhnya," kata Ketua MK Anwar Usman.