"Ini adalah tugas rutin dari kejaksaan karena kami merupakan eksekutor yang intinya adalah melaksanakan putusan pengadilan tetap atau inkrah," kata Sulvia.
pemusnahan

Sabu Senilai Rp3 Miliar Hasil Sitaan Kejari Kota Kediri Dimusnahkan
Selain sabu seberat 3,68 kilogram, ada juga obat keras serta pil berlogo Y yang mencapai 8.000 lebih. Serta ganja kering sebanyak 90 gram.

Polres Tulungagung Musnahkan Miras hingga Knalpot Brong Jelang Tahun Baru 2023
Kapolres Tulungagung, AKBP Eko Hartanto mengatakan, pemusnahan dilakukan untuk menjaga situasi tetap kondusif saat perayaan pergantian tahun baru.

Ratusan Ribu Batang Rokok Ilegal Hasil Operasi di Trenggalek Dimusnahkan
"Trenggalek bukan wilayah asal, cuma sebagian dari wilayah edar," ujar Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin (Mas Ipin).

Polres Bojonegoro Musnahkan Ribuan Botol Miras Hasil Operasi Lilin Semeru
Polres Bojonegoro memusnahkan 4.876 liter miras, dengan rincian 2.496 liter jenis anggur merah, 1.160 liter jenis toak, dan 1.220 liter jenis arak.

Blarrr...!!! Dua Proyektil Meriam dan 1 Mortir Meledak di Mojokerto
Dua proyektil meriam tank dan satu proyektil mortir aktif yang dinilai membahayakan masyarakat meledak di Mojokerto.

Kejari Sidoarjo Musnahkan Barang Bukti Hasil Sitaan dari 643 Perkara
Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Sidoarjo, Akhmad Muhdlor menyebut, seluruh barang bukti yang dimusnahkan tersebut sudah inkracht.

Barang Bukti Narkoba hingga Sajam Dimusnahkan Kejari Kota Mojokerto
Kejari Kota Mojokerto memusnahkan barang bukti dari beberapa kasus narkotika, pencabulan, perjudian, pencurian, penganiayaan serta perkara lainnya.