Uang sebesar Rp 48,9 juta, yang sempat ditemukan dibawah bantalan becaknya ini, tidak jelas siapa pewarisnya.
Pengayuh becak kaya
Ditampung di Liponsos Usai Sakit, Pengayuh Becak Kaya itu Tutup Usia
Dua hari sebelum meninggal, kondisi kesehatan Asnan mengalami penurunan sehingga sempat mendapatkan perawatan di liponsos.
Video: Pengayuh Becak Tewas Saat Tidur di Becaknya
Saksi menyebutkan bahwa Riyadi tidur namun tidak juga bangun-bangun. Setelah didekati ternyata sudah meninggal dunia.
Video: Pengayuh Becak Kaya di Surabaya Dinyatakan Sembuh
Setelah tiga minggu dirawat di RSUD dr Soetomo, Surabaya, Asnan pengayuh becak kaya yang memiliki tabungan Rp 48 juta itu akhirnya diperbolehkan pulang.
Alhamdulillah, Pengayuh Becak Kaya Dinyatakan Sembuh
Namun, hingga kini masih belum ada kerabat yang menjenguk, Asnan akhirnya di tempatkan di liponsos keputih.
Infeksi Paru-paru, Pengayuh Becak Kaya itu Masih Tergolek Lemah
Pengayuh becak kaya tersebut di diagnosa menderita penyakit infeksi paru-paru. Saat ini masih tergolek lemah.
Demi Lindungi Pengayuh Becak Kaya, Camat Tambaksari Terapkan ini
Camat Ridwan melakukan seleksi ketat bagi setiap orang yang mengaku keluarga Asnan, yakni harus menunjukkan dokumen negara.
Kondisi Sakit, Pengayuh Becak Kaya ini Hanya Bisa Mendorong Penumpang
"Pernah, becak itu tidak dinaiki saat mengantar penumpang, tapi didorong. Katanya lagi sakit, ndak kuat mancal (mengayuh)," imbuhnya.