AKBP Teddy Chandra mengatakan, peristiwa itu bermula saat salah satu pelaku kencing di sekitar lokasi kejadian.
Polda Jatim
Usai Jalani Pemeriksaan, Polisi Pulangkan Salah Satu Pria Pembawa Senpi di TPS Bangkalan
"Setelah diperiksa, ternyata N bisa menunjukkan bukti kepemilikan senjata secara legal. Sehingga kami tidak bisa menahan yang bersangkutan," terang AKBP Febri Isman Jaya.
Masih di Bawah Umur, Ibu Kandung Ditetapkan Tersangka Kasus Pembuangan Jasad Bayi di Sungai Ponorogo
“Sudah jadi tersangka untuk ibu bayi. Di bawah umur, usianya 17 tahun,” ujar Kanit Pidum Satreksrim Polres Ponorogo
Kematian Siswa PSHT di Kediri Masih Misterius, Polisi Sudah Periksa 20 Saksi
"Kita di back up Polda Jatim untuk mengungkap kasus tersebut. Ini bentuk keseriusan kami," kata Kapolres Kediri Kota AKBP Teddy Chandra.
Mutasi Polri, Irjen Pol Imam Sugianto Resmi Jabat Kapolda Jatim
Irjen Imam juga pernah menjadi ajudan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) saat jadi Presiden ke 6 Republik Indonesia.
Ganti 2 Pejabat Kabag dan 4 Kapolsek, Kapolresta Sidoarjo Beri Instruksi Begini
"Ke depan tugas dan tanggung jawab kita semakin berat, termasuk mengamankan pelaksanaan Pemilu 2024. Segera lakukan adaptasi sesuai tupoksi masing-masing," tegas Kombes. Pol. Kusumo Wahyu Bintoro.
Polisi Ungkap Kronologi Awal Meninggalnya Anggota PSHT di Kediri
“Sekitar pukul 01.30 WIB, saksi bersama korban berkunjung di dekat Jembatan Brawijaya, pada saat berkunjung itu terjadilah seperti insiden dengan pemuda lain," jelas Kompol Dodi Pratama.
Selidiki Meninggalnya Anggota PSHT, Polisi Periksa 6 Saksi dan Kumpulkan CCTV se-Kota Kediri
Tim ini terdiri dari satreskrim, intelkam, polsek jajaran, dan dibackup oleh Jatanras Polda Jawa Timur.