Dugaan pemalsuan data domisili siswa jika terbukti maka bisa masuk ke dalam ranah pidana dan pihak kepolisian diminta mengusut kasus tersebut.
PPDB 2019
Kantor Dispendik Mojokerto Diluruk Puluhan Orangtua Calon Siswa
"Kami datang kesini mempertanyakan perubahan peraturan yang tadi malam baru diumumkan," kata salah satu orangtua siswa, Joko Kristianto.
PPDB 2019, Kuota Siswa 3 SMA Negeri di Blitar Tidak Terpenuhi
Ketiga SMA Negeri di Blitar yang belum memenuhi jumlah siswa adalah SMAN 4 Blitar, SMAN Kademangan dan SMAN Ponggok.
Video: PPDB 2019 di Tulungagung, SMPN ini Sepi Peminat
jatimnow.com - Sejumlah sekolah SMP di Tulungagung mengaku masih kekurangan siswa dalam hari terakhir Penerimaan Peserta Didik Baru
Hari Terakhir PPDB 2019 di Tulungagung, SMPN ini Kekurangan Siswa
SMP yang berada di pinggiran kota Tulungagung tersebut akan berkonsultasi dengan Dinas Pendidikan untuk terus membuka PPDB hingga jumlah siswa terpenuhi.
Klarifikasi Surat Keterangan Domisili untuk PPDB, Dewan Panggil Lurah
"Akan kami panggil lurahnya. Apalagi lurah-lurah yang ada di sekitar SMP dalam tanda kutip favorit di Ponorogo," kata anggota Komisi A DPRD Ponorogo, Rahmat.
Entri Sistem Zonasi PPDB 2019 SMP di Tulungagung Dihentikan Sementara
Penghentian proses entri dalam sistem zonasi itu dihentikan setelah banyak terdapat kesalahan penulisan titik kordinat dari sekolah asal para calon siswa.
Video: PPDB 2019 SMP di Tulungagung Bermasalah
jatimnow.com - Ratusan calon siswa baru di Tulungagung terancam tidak bisa bersaing dalam sistem zonasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)