"Kata mbah-mbah dulu sedekah Bumi dapat menolak balak atau menjauhkan musibah karena sedekah bumi sama dengan memberi sodaqoh,” ucap Bu Min.
sedekah bumi
Hadiri Sedekah Bumi, Ketua DPRD Surabaya: Kami Komitmen Lestarikan Budaya Lokal
Ketua DPRD Kota Surabaya, Adi Sutarwijono menghadiri acara Sedekah Bumi yang digelar warga Babatan Wiyung dan Kuwukan Lontar Sambikerep.
Machfud Arifin Berbaur dengan Warga dalam Sedekah Bumi di Lakarsantri
"Sedekah bumi ini sebagai budaya dan kearifan lokal yang harus dilestarikan, karena membangun kerjasama, keguyuban antar warga," tutur Machfud Arifin.
Foto: Kemeriahan Sedekah Bumi di Tanjungsari Surabaya
Sedekah Bumi atau Degal Deso itu digelar warga RW 02 Kelurahan Tanjungsari, Surabaya pada Minggu (24/3/2019).
Gulat Okol, Tradisi Olahraga Warisan Leluhur di Surabaya
Gulat Okol sendiri sebagai simbol permohonan warga agar turun hujan sekaligus hiburan bagi para petani
Sedekah Bumi Sambikerep, Ritual Adat di Kota Metropolitan Surabaya
kegiatan sedekah bumi ini sebagai ungkapan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rezeki melalui hasil bumi.
Kirab 1 Suro, Warga di Probolinggo Berebut Gunungan dan Uang Koin
Kirab gunungan tersebut selain sebagai bentuk pelestarian budaya desa, juga sebagai rasa syukur atas hasil bumi.
Melirik Tradisi Gulat Okol Sedekah Bumi di Kota Metropolis
Mereka bertanding di atas panggung beralaskan jerami yang ditutupi dengan terpal. Hal itu dilakukan agar saat peserta terbanting, peserta tidak sakit.