jatimnow.com - Ratusan calon siswa baru di Tulungagung terancam tidak bisa bersaing dalam sistem zonasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB)
sistem zonasi
Presiden Jokowi Sebut Sistem Zonasi PPDB 2019 Perlu Dievaluasi
"Memang di lapangan banyak masalah yang perlu dievaluasi, tapi tanyakan lebih detail kepada Menteri Pendidikan," kata Presiden Jokowi di Gresik.
Di Surabaya, Presiden Jokowi Mendapat Keluhan Sistem Zonasi
Keluahan itu dilontarkan sejumlah warga saat Presiden Jokowi menghadiri akad nikah putri dari Rais Am PBNU KH Miftachul Akhyar di Ponpes Miftachus Sunnah.
PPDB 2019 SMP di Tulungagung Diwarnai Salah Tulis Titik Kordinat
Kesalahan penulisan titik kordinat tersebut membuat lokasi rumah para calon siswa SMP lebih jauh dan di luar jarak zonasi yang sudah ditetapkan.
Sempat Ditutup Akibat Didemo, PPDB 2019 SMA/SMK Jatim Kembali Dibuka
"Bagi yang belum dipersilakan mendaftar sesuai ketetapan," kata Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa.
Kilas Berita Hot: Demo Sistem Zonasi hingga Kunjungi Kuburan Angker
Kilas berita peristiwa menarik untuk disimak. Salah satunya sejumlah calon wali murid SMP dan SMA melakukan aksi di depan Gedung Negara Grahadi, Surabaya.
Video: Aksi Penolakan Sistem Zonasi PPDB di Surabaya
jatimnow.com - Sejumlah calon wali murid sekolah menengah pertama (SMP) dan sekolah menengah atas (SMA) melakukan aksi di depan Gedung Negara
Sistem Zonasi Didemo, PPDB 2019 SMA/SMK di Jatim Ditutup Sementara
"Keputusannya, PPDB di-closed sampai ada keputusan dari Kementerian (Pendidikan dan Kebudayaan)," kata Plt Kadindik Jatim, Hudiyono.