Satlantas Polres Kediri juga melakukan pemetaan daerah rawan macet dan kecelakaan.
tahun baru

Info Lur, Tiket Nataru Perjalanan dari Stasiun Jombang Sudah Terjual 90 Persen
"Pemesanannya hanya melalui aplikasi KAI Access. Untuk tiket perjalanan jarak jauh, mulai tanggal 22 Desember sampai 8 Januari rata-rata sudah habis," katanya.

Catat Pak RT-RW! Ini Tugas dari Wali Kota Surabaya Jelang Tahun Baru 2023
"Jadi, nanti yang dari luar sudah kita lakukan penyekatan di masing-masing pintu masuk Surabaya," kata Eri.

Rekomendasi Hotel di Kediri, Suguhkan Vibe Bali hingga View SLG
Kediri dan sekitarnya memiliki sejumlah hotel yang layak disinggahi, untuk mengisi liburan akhir tahun ataupun staycation sesaat.

Berikut Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023
Pemerintah telah menetapkan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023.

Libur Tahun Baru, Pengunjung Kebun Binatang Surabaya Membludak
Hingga pukul 14.00 WIB, pengunjung yang masuk telah mencapi 7 ribu lebih. Ini melebihi kuota yang telah ditentukan.

Warga Diimbau di Rumah, Ini Daftar Pengalihan Arus Malam Tahun Baru di Mojokerto
Selain pengalihan arus lalu lintas, Satlantas Polres Mojokerto juga memberlakukan sistem ganjil genap di jalur menuju lokasi wisata Pacet-Trawas.

Malam Tahun Baru, Jembatan Suramadu Ditutup
Tak hanya Suramadu, sejumlah lokasi yang biasa menjadi tujuan masyarakat di Jatim dalam menikmati malam pergantian tahun juga akan ditutup.