Seiring munculnya gelombang tinggi di Lamongan, nelayan diimbau menurunkan intensitas kegiatan melautnya dalam beberapa hari terakhir.
Lamongan
Berita Informasi Lamongan hari ini
Perahu Tenggelam di Perairan Lamongan, 1 Nelayan Masih Hilang
Kecelakaan laut menimpa perahu nelayan tanpa nama dinahkodai Saiful Arif di Perairan Sedayulawas, Kecamatan Brondong, Kabupaten Lamongan, Senin (23/5/2022) pagi
Tumbuh Positif, Realisasi Pendapatan Daerah Lamongan Tahun 2021 Lebihi Target
Disampaikan Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi, meski sempat terkontraksi akibat pandemi Covid-19, ekonomi Lamongan mampu kembali tumbuh positif sebesar 3,43 %.
Melalui ASN, Ini Harapan Bupati Yes untuk Lamongan yang Lebih Majemuk
Pak Yes menyebut, 92 pejabat yang mendapat promosi jabatan harus punya wawasan dan ide untuk Lamongan yang lebih majemuk.
Kapal Nelayan Lamongan Dihantam Ombak, Nahkoda Selamat, 2 ABK Hilang
"Sat Polairud Polres Lamongan intens melaksanakan pencarian terhadap dua ABK yang belum ditemukan," kata Kasi Humas Polres Lamongan, Ipda Anton Krisbiantoro.
PMK Mewabah, Bupati Lamongan Tegaskan Daging Sapi di Pasaran Aman Dikonsumsi
Bupati Lamongan Yuhronur Efendi memastikan daging sapi yang tersebar di pasaran maupun pelaku usaha kuliner aman untuk dikonsumsi.
Makelar di Lamongan Hasut Peternak Agar Jual Murah Sapi Terjangkit PMK
Peternak sapi di Kabupaten Lamongan tak hanya dihadapkan dengan wabah Penyakit dan Kuku (PMK). Mereka juga dipusingkan dengan keberadaan makelar sapi.
Harga Rajungan Anjlok, Nelayan Lamongan Kelimpungan
"Bingung, Mas. Kondisi ini sangat mencekik nelayan, dua minggu ini juga bingung kenapa bisa turun drastis," ujar Rokhim.