Gerakan Masyarakat Mandiri Cegah Covid-19 melakukan penyemprotan disinfektan di kawasan Ribat Al Ibadah Al Islami dan Masjid Rakyat Tambak Bening, Surabaya.
Sandhi Nurhartanto
Mengurus Kependudukan, Warga Diimbau Secara Online
Pelayanan administrasi kependudukan bagi warga Kota Surabaya di Dispendukcapil dapat dilayani melalui media daring (online).
Resepsi HPN di Grahadi Ditunda, Sampai Kapan?
Resepsi puncak peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tingkat Jatim dan HUT Ke-74 PWI di Gedung Negara Grahadi, Surabaya itu semestinya digelar 20 Maret 2020.
Imbas Virus Corona, Kebun Binatang Surabaya Ditutup Sementara
Perusahaan Daerah Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (PDTS KBS) mengantisipasi penyebaran Virus Corona (Covid-19) dengan menutup sementara tempat wisata itu.
Ribuan Pegawai Pelindo III Divaksin Flu Cegah Virus Corona
Kegiatan itu dilakukan serentak di kantor pusat Pelindo III di Surabaya dan semua kantor di 7 provinsi wilayah pengelolaan.
Begini Antisipasi Penyebaran Virus Corona di Masjid Al Akbar Surabaya
"Untuk di Masjid Al Akbar sendiri telah menerapkan dua ikhtiar," kata Humas Masjid Al Akbar Surabaya, Helmy M Noor.
Cegah Virus Corona, Kandang dan Area Bermain KBS Disemprot Disinfektan
Perusahaan Daerah Taman Satwa Kebun Binatang Surabaya (PDTS KBS) melakukan penyemprotan disinfektan untuk mencegah penyebaran virus corona (covid-19).
Kisah Dokter Lulusan Unair yang Juga Tenar Jadi Make Up Artis
Selain menjadi dokter gigi di rumah sakit, Vanda juga menekuni bisnis make up artis yang saat ini sudah dikenal.