"Yang perlu diwaspadai adalah adanya kemunculan angin kencang yang terjadi pada siang atau juga sore hari," kata Teguh, Kasi Data dan Informasi BMKG Juanda.
BMKG
Gempa 4,1 SR di Malang, Tak Berpotensi Tsunami
Gempa berkekuatan 4,1 SR berpusat di koordinat 9,16 LS - 112,78 BT, tepatnya pada 102 km Tenggara Kabupaten Malang, Jawa Timur, dengan kedalaman 10 km.
BMKG Khawatirkan Hujan di Lokasi Amblesnya Jalan Raya Gubeng
BMKG menyatakan hujan yang cukup signifikan akan menyebabkan melebarnya tekstur tanah menjadi longgar dan mengakibatkan longsor.
BMKG Perkirakan Puncak Curah Hujan Tinggi pada Januari dan Februari
Pada bulan tersebut untuk wilayah Surabaya dan Sidoarjo hujan dapat terjadi setiap harinya. Curah hujan yang terjadi juga lebih tinggi.
Gempa Situbondo Sebabkan Rumah di Pulau Sapudi Rusak
"Lumayan kerasa di rumah saya, genteng ada yang runtuh dan dinding retak. Hanya rumah tidak sampai roboh," ujar Ali Afifi, warga Kepulauan Sapudi
Gempa 6,4 SR di Situbondo, Lampu dan Meja Bergerak
"Ya tadi sempat melihat lampu gantung di warung bergoyang. Meja-meja juga ikut bergeser sedikit," ujar Miski
Gempa di Situbondo Terasa di Surabaya hingga Bali
"Kami keluar hotel, khawatir ada gempa susulan sambil monitor BMKG. Kami berdoa, semoga tidak ada yang serius di Situbondo," katanya
Gempa 6,4 SR di Timur Laut Situbondo Jawa Timur
"Gempa terjadi dengan kekuatan M 6,4 dengan lintang 7,42 LS dan garis bujur 114,47 BT dengan kedalaman 10 km," kata Kepala BMKG Karangkates