Pemprov Jatim akan bersinergi dengan pihak terkait untuk segera menyesuaikan kendaraan dinas operasional untuk dikonversi ke kendaraan listrik.
Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa

Khofifah Ajak Bupati-Wali Kota Wujudkan Satu Data Perlindungan Sosial
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memastikan bahwa segenap jajaran pemerintah daerah mendukung kegiatan Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi.

Pemprov Jatim Alokasikan Program Perlindungan Sosial Senilai Rp257 Miliar
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meluncurkan program perlindungan sosial dampak inflasi dan kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM).

Tim Khusus Antikorupsi Jatim Dikukuhkan, Masih Mau Uji Nyali?
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengukuhkan Forum Penyuluh Antikorupsi atau Jatim PAK Periode 2022-2024 di Gedung Negara Grahadi, Surabaya

Gubernur Khofifah Jajal Bus Listrik Merah Putih Buatan PT INKA, Piye Rasane Bu?
"Keren sekali bus listrik buatan PT. INKA ini. Mesinnya halus sekali, keseimbangan busnya juga sangat terasa. Cukup nyaman,” ungkap Khofifah.

Gubernur Khofifah: Pertumbuhan Ekonomi Jatim Meroket Jika...
"Freeportnya mbok ya di Jatim, pajaknya biar di Jatim. Berulang kali Jatim siap, tapi Jakarta yang tidak siap," ucap Khofifah.

KPK Gembleng 300 Kepala Desa di Jatim tentang Wawasan Anti-Korupsi
"Yang ingin saya tegaskan pada panjenganan semua adalah komitmen bersama. Jangan ada korupsi di semua lini di Jawa Timur," tegas Khofifah.

Rumah Kebangsaan Jatim, Tempat Diskusi Koalisi Nasional Mahasiswa Indonesia
Rumah Kebangsaan itu diresmikan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama Kapolda Irjen Pol Nico Afinta dan Kabinda Brigjen TNI Fahmi Suderman.