Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin (Mas Ipin) mengatakan, pemenang ASN Idol ini akan mendapatkan tiket untuk mencalonkan diri pada seleksi jabatan terbuka.
Mas Ipin
Novita Terima Endorse Gratis Demi Kemajuan UMKM di Trenggalek
Tak hanya menyiapkan program, Novita juga bersedia untuk menjadi model atau endorse secara gratis.
Pemkab Trenggalek Bantu Biaya Operasi Bocah Tertembak Senapan Angin
"Saat ini para ASN mengumpulkan donasi sementara Rp50 juta baru terkumpul," ujar Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin (Mas Ipin).
Dekatkan Pelayanan ke Warga Trenggalek, Mas Ipin Ajak OPD Makaryo Neng Deso
Dengan program ini seluruh OPD saat ini hampir tidak ada yang di kantor. Sekitar 40 persen akan memberikan pelayanan di lapangan.
Sidak RSUD dr Soedomo, Bupati Arifin Senang Perbaikan Layanan Mulai Terasa
"Saya kelas II, namun serasa di ruang VVIP. Semoga ini bisa menghapus stigma-stigma yang kurang baik sebelumnya," ucapnya.
Novita Hardini Salurkan Bantuan Jaminan Hidup untuk Lansia dan Difabel
"Jadi Tahun 2023 nanti jaminan hidup untuk lansia dan penyandang disabilitas ini menjadi Rp200 ribu per bulan," ujar Ketua TP PKK Trenggalek, Novita Hardini.
Mas Ipin Napak Tilas Gerilya Jenderal Sudirman: Isi Usia Muda dengan Hal Baik
"Lakukan gerilya di desa-desa kita. Kita manfaatkan usia muda ini dengan sebaik mungkin," ujar Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin (Mas Ipin).
Ratusan Ribu Batang Rokok Ilegal Hasil Operasi di Trenggalek Dimusnahkan
"Trenggalek bukan wilayah asal, cuma sebagian dari wilayah edar," ujar Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin (Mas Ipin).