Pemanasan SML ini meningkatkan potensi pertumbuhan awan di Samudera Pasifik tengah dan mengurangi curah hujan di wilayah Indonesia.
musim kemarau
Daftar 67 Desa di Lamongan Terancam Kekeringan
Adapun rincian daerah berpotensi kekeringan tersebut sebanyak 157 dusun dan 67 desa di 13 kecamatan. Berikut datanya:
Jadi Favorit, Penjualan Buah Blewah di PIOS Meningkat Pada Musim Kemarau
Blewah dikenal sebagai buah yang dijadikan bahan minuman segar untuk melepas rasa dahaga di musim kemarau dan membuat permintaan di PIOS mengalami peningkatan.
Hujan di Jatim Masih Tinggi Meski Musim Kemarau, Begini Penjelasan BMKG
Meski musim kemarau sudah dimulai sejak Mei, BMKG Juanda memperkirakan masa kering di Jatim akan dimulai pada awal Juli 2021.
Dua Desa di Ponorogo Terdampak Kemarau, Air Bersih Mulai Disalurkan
Dua desa di Ponorogo yang mendapat distribusi 6 ribu liter air bersih itu adalah Desa Duri, Kecamatan Slahung dan Desa Pandak, Kecamatan Balong.
Warga di Probolinggo Mulai Kesulitan Air Bersih Dampak Kemarau
Salah satu daerah terdampak kemarau di Kabupaten Probolinggo yaitu Dusun Kuncian, Desa Jurangjero, Kecamatan Gading.
Video: Sungai Kalimas Surut Gara-gara Kemarau
Kemarau panjang berdampak hampir semua di daerah Jawa Timur. Tidak terkecuali di Kota Surabaya.
Ketika Warga di Kota Blitar Hidup dengan Minimnya Air Bersih
"Baru kali ini, saya mendapati sumur di sini kering," kata Mulyono, warga Kampung Jurang Sembot, Kelurahan Sentul, Kecamatan Kepanjen Kidul, Kota Blitar.