Santri asal Pasuruan yang membakar rekannya hingga meninggal dalam perawatan divonis lima tahun penjara.
Pasuruan
Tiga Hari Tak Keluar Rumah, Pria di Pasuruan Ditemukan Meninggal
"Korban hidup sendirian, karena istrinya hidup bersama anaknya di Kecamatan Sukorejo," ujar Kanit Reskrim Polsek Pandaan, Iptu Budi Luhur.
Dishub Kota Pasuruan akan Bangun JPL di Jalan Anjasmoro
"Inginnya kami yang jaga ada 4 orang PHL secara bergiliran. Mereka kita diklatkan dulu, karena permintaan KAI, yang jaga harus tersertifikasi," ungkapnya.
Berburu Durian Lokal di Pedalaman Desa Pasrepan Pasuruan, Ssstt...ada Polisi!
"Tips saya, kalau cari durian di Pasrepan hari Sabtu atau Selasa," ucapnya.
Santri yang Bikin Temannya Terbakar hingga Meninggal Dituntut 5 Tahun Penjara
JPU juga menambahkan hukuman kepada MHM dengan tiga bulan pelatihan kerja di Dinas Sosial Kabupaten Pasuruan.
Dendam Mantan Wali Kota Blitar dan Carok Pasuruan
Balas dendam yang dilayangkan mantan Wali Kota Blitar, Samanhudi dan carok di Pasuruan menjadi pilihan pembaca jatimnow.com.
Carok di Lekok Pasuruan Dipicu Dendam Lama Persaingan Pilkades
"Mereka yang bertikai ini memiliki dendam lama, saat beda dukungan ketika Pilkades. Setelah cekcok berujung pemukulan, kemudian berkembang menjadi perkelahian."
Carok di Lekok Pasuruan, 2 Orang Kritis dan 1 Dioperasi
Perawatan di rumah sakit terpisah juga dilakukan untuk Sugiantoro yang punggungnya tertancap sebilah senjata tajam celurit.