"Bila sampai ada anggota yang masih menilang masyarakat bisa melaporkannya ke call center," kata Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Budi Hermanto.
Polresta Malang Kota
Buher Pimpin Sujud Massal di Polresta Malang Kota, Maaf atas Tragedi Kanjuruhan
Selain untuk menyampaikan ungkapan maaf kepada korban, keluarga, Aremania, dan semua pihak, sujud dilakukan sebagai bentuk doa agar situasi Kamtibmas kondusif.
Bentrok Anggota PSHT dan Warga Terjadi di Kota Malang, Jangan Terulang Ker!
"Kita juga komitmen untuk menjaga kondusifitas ketertiban dan keamanan di Malang Raya. Tolong semua anggota satu komando, jangan mudah terprovokasi," pesannya.
Plat Nomor Putih Resmi Diterapkan di Kota Malang
Kasat Lantas Polresta Malang Kota, Kompol Yoppy Anggi Khrisna mengatakan kebijakan plat nomor putih sudah mulai diterapkan sejak 18 Juli 2022.
Puluhan Kilogram Sabu di Malang Diblender Lalu Dicampur Miras, Lho?
Sabu-sabu diblender dicampur air dan bahan kimia lalu dimasukkan ke dalam tangki yang biasanya untuk membersihkan septic tank bersamaan dengan Miras.
Pria Bertato Tewas Bersimbah Darah di Malang, Pelaku Ditangkap
"Ya memang pembunuhan, korban warga setempat. Pelaku pun sudah kita amankan inisal MS (17) warga Kepanjen, Kabupaten Malang," ujar Kompol Yusuf Suryadi.
Waspada Ker! Marak Pencurian Besi Pinggir Jalan di Kota Malang
Dia juga berpesan kepada masyarakat lebih berhati-hati lagi apabila ada warga yang belum dikenal memasuki permukiman.
Keracunan Pokak, Wanita Paruh Baya di Kota Malang Meninggal
Korban diketahui merupakan warga Jalan Simpang Putra Yudha II, RT 06 RW 13, Tanjungrejo, Sukun, Kota Malang. Korban meninggal dunia pada Kamis (2/6/2022).