Minyak goreng (migor) menjadi barang langka di Kabupaten Ponorogo. Warga yang hendak membelinya pun harus rela antre dan berdesak-desakan.
Ponorogo
Pengaduan Infrastruktur Rusak Terbanyak Masuk Suara Ponorogo
Sebanyak 65 laporan masuk ke aplikasi aduan masyarakat berbasis WhatsApp bernama Suara Ponorogo. Terbanyak adalah aduan tentang infrakstruktur.
Menantang Maut, Warga 2 Desa di Ponorogo Lewati Jembatan Bambu Reyot
Warga Desa Sendang dan Desa Gedangan, Kecamatan Ngrayun, Kabupaten Ponorogo, terpaksa menantang maut.
Kapolres Ponorogo Sidak Ketersediaan Minyak Goreng Curah, Ini Hasilnya
"Masyarakat gak usah bingung, gak usah teriak, untuk minyak goreng curah tersedia. Saya cek di gudang ada," terang lulusan Akapol 2003.
Jalan Rusak di Ponorogo Tercatat 54,79 Persen, Pemkab Kebut Rencana Perbaikan
Kepala DPUPKP Ponorogo, Henry Indrawardhana menyebut, Ponorogo mempunyai jalan kabupaten sepanjang 916 kilometer dan poros desa 600 kilometer.
Minyak Goreng Curah Amblas, Pedagang di Ponorogo Harapkan Operasi Pasar
Minyak goreng kemasan sudah langka di Ponorogo. Kini giliran minyak goreng curah juga sulit ditemukan di pasaran. Pedagang di Bumi Reog pun menjerit.
Video: 5 Berita Trending Pekan Ini, Terinspirasi Nomor 4?
jatimnow.com - Berita perempuan di Ponorogo berhasil bayar utang Rp3 miliar dari berjualan cucur menyita perhatian pembaca hingga menjadi trending
5 Berita Trending Pekan Ini, Terinspirasi Nomor 4?
Berita perempuan di Ponorogo berhasil bayar utang Rp3 miliar dari berjualan cucur menyita perhatian pembaca hingga menjadi trending pertama pekan ini.