Kepala Seksi 1 TNBTS Sarmin menambahkan, sesuai dengan surat pengumuman tersebut, maka pihaknya menutup total kawasan TNBTS terhitung hari ini.
Probolinggo

7.904 Wisatawan Kunjungi Bromo, Perekonomian Lokal Mulai Bergeliat
Terhitung sejak 6-30 September, kunjungan wisatawan nusantara sebanyak 7.878 orang. Sedangkan kunjungan wisatawan mancanegara berjumlah 26 orang.

KPK Geledah Lima Kantor Dinas di Kabupaten Probolinggo
Penggeledahan dilakukan diduga terkait kasus jual beli jabatan pjs kades di Kabupaten Probolinggo yang dibongkar KPK.

KPK Periksa 4 Saksi Terkait Kasus Jual Beli Jabatan di Kabupaten Probolinggo
Plt Juru bicara KPK Ali Fikri menyebut, empat orang saksi itu dimintai keterangan di Kantor Bupati Probolinggo.

Bupati Probolinggo yang Di-OTT KPK Ternyata Berasal dari Ponorogo
Bupati Probolinggo, Puput Tantriana Sari yang di-OTT KPK bersama suaminya tersebut, ternyata mengenyam pendidikan SD hingga SMA di Ponorogo.

10 Orang Diamankan dalam OTT KPK di Probolinggo
"Ada sekitar 10 orang yang diamankan, di antaranya kepala daerah, beberapa ASN Pemkab Probolinggo dan pihak-pihak terkait," kata Jubir KPK, Ali Fikri.

NasDem Berharap Hasan Tak Jadi Tersangka Usai Di-OTT KPK
KPK melakukan OTT terhadap Bupati Probolinggo, Puput Tantriana Sari bersama 9 orang, salah satunya anggota DPR RI Fraksi NasDem Hasan Aminuddin.

Anakan Ular Sanca Kembang Masuk Rumah Warga di Probolinggo
Seekor anakan ular sanca kembang ditemukan di rumah warga di Kabupaten Probolinggo.