"Pengakuannya dijual hanya ke pelanggan. Mereka juga melayani remaja-remaja dan juga pelajar. Ini sangat miris," kata Kapolsek Sawahan, Kompol Risky Fardian.
razia miras

Asyik Tenggak Miras Oplosan, 2 Remaja di Situbondo Terjaring Razia
Aparat Polres Situbondo menggelar razia minuman keras (miras), Minggu (29/5/2022). Dua remaja yang sedang mabuk turut diamankan.

Satpol PP Razia Pesta Miras di Gresik, Pramusaji dan Pemilik Warung Diamankan
Di lokasi, petugas mendapati sebuah warung yang menyediakan minuman keras serta fasilitas karaoke lengkap dengan pemandunya.

Satpol PP Lamongan Dapati Gadis 16 Tahun Dipekerjakan Jadi Pelayan Warkop
Dari tiga tempat yang disasar di Kecamatan Babat itu, Satpol PP Lamongan juga menyita 28 botol minuman beralkohol.

Ratusan Miras Ilegal di Eks Lokalisasi Gunung Sampan Disita
Ratusan botol berisi minuman keras (miras) ilegal disita Polres Situbondo saat melakukan razia di eks lokalisasi Gunung Sampan di Desa Kotakan.

Ratusan Botol Miras Disita dari Sebuah Toko di Situbondo
Tim gabungan dari Sat Sabhara dan Sat Intelkam Polres Situbondo menyita 131 botol minuman keras (miras) berbagai jenis.

Razia Miras Ilegal di Situbondo, Polisi Amankan Seorang Penjual
Sat Sabhara Polres Situbondo mengamankan seorang penjual minuman keras (miras) ilegal di Desa Karanganyar.

Diduga Kemas Ulang Miras Oplosan, Sebuah Toko di Kota Blitar Digerebek
Toko itu berada di Jalan Sumba, Kecamatan Sananwetan. Barang bukti seperti tiga jeriken dan beberapa botol arak jowo disita.