Dua narapidana korupsi itu adalah mantan Bupati Tulungagung, Syahri Mulyo dan mantan Kepala Dinas PUPR Tulungagung, Sutrisno.
Tulungagung

Pesanan Meningkat saat Ramadan, Perajin Tasbih Kayu Songo di Tulungagung Kesulitan bahan
Rekso menggunakan 9 jenis kayu untuk membuat tasbihnya. Yakni kayu setigi, cendana, dewandaru, galih asem, galih johar, nagasari, walikukun, liwung lawu dan secang.

Mangkir Dua Kali Sidang, Tahanan Rumah di Tulungagung Dijebloskan ke Penjara
"Langsung kita eksekusi dan saat ini sudah ditahan di lapas," ujar Kasi Intelijen Kejaksaan Negeri Tulungagung, Amri Rahmanto Sayekti.

Usut Dugaan Korupsi Pengadaan Gamelan, Kejari Tulungagung Libatkan Tim Ahli
Kejaksaan Negeri (Kejari) Tulungagung mendatangkan ahli seni dari ISI Yogyakarta untuk mengusut dugaan korupsi pengadaan gamelan itu.

Petugas Gabungan Cek Angkutan Lebaran di Tulungagung, Hasilnya Bikin Penumpang Deg-degan
Seluruh bus yang masuk ke dalam terminal tak luput dari pemeriksaan. Mereka menemukan adanya buas Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP) yang dinyatakan kurang layak.

Polres Tulungagung Jaring 309 Pelanggar, Ini Rinciannya
Saat ini seluruh kendaraan yang melakukan pelanggaran sudah diamankan di Mapolres Tulungagung.

Sidak Swalayan dan Toko Grosir Mamin di Tulungagung, Ini Temuan Dinkes
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tulungagung melakukan sidak makanan dan minuman (mamin) ke sejumlah toko grosir dan swalayan.

2 Pengedar Petasan di Tulungagung Dibekuk, Modus dan Barang Bukti Mengejutkan
Bukan hanya narkoba yang dipelototi Satreskrim Polres Tulungagung, peredaran petasan juga menjadi atensi selama bulan Ramadan 2023.