"Tersangka kami amankan karena kerap kali mencuri tabung elpiji milik warga untuk dijual dan digunakan untuk mabuk-mabukan," jelas AKP Endy Purwanto.
Patroli
Rumah Mahfud MD di Madura Didatangi Massa, Polisi Tetapkan 1 Tersangka
Polisi telah menetapkan satu tersangka dalam peristiwa massa mendatangi rumah Menkopolhukam, Mahfud MD di Pamekasan, Madura.
Sindikat Pengedar Ganja Sintetis Surabaya-Malang Dibongkar
Dalam kasus ini, Satresnarkoba Polrestabes Surabaya menangkap dua kurir ganja sintetis dan biji ganja asal Bekasi, Jawa Barat.
Ungkap 12 Kasus Narkoba di Batu, Polisi Tangkap 13 Pelaku
Satresnarkoba Polres Batu mengungkap 12 kasus narkotika dengan mengamankan lima pengedar serta delapan pemakai dalam kurun waktu Oktober-November 2020.
Bongkar 36 Kasus Narkotika di Surabaya, Polisi Tangkap 49 Tersangka
Dari kasus ini, Satresnarkoba Polrestabes Surabaya menyita 1,2 kg sabu; 20,98 gram ganja; 19,5 butir pil ekstasi hingga 6.000 butir pil koplo.
Disanksi Perusahaan, Kepala Cabang Dealer ini Gelapkan 13 Unit Motor
Pelaku mengaku menggelapkan 13 motor karena ada kebutuhan mendesak membayar denda atau sanksi dari perusahaan karena dirinya tidak memenuhi target penjualan.
Modus Jual Sembako Murah, Pasutri ini Tipu Pedagang Rp 400 Juta
Pasutri ini manfaatkan harga kebutuhan pokok yang melonjak dengan menawarkan gula dan minyak goreng dengan harga murah dibawah harga pasar kepada pedagang.
Mengintip Persiapan Pengamanan Pilkada Serentak dan Nataru di Jatim
Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta juga membahas soal penanganan Covid-19 dan penerapan protokol kesehatan dalam pilkada serta Natal dan tahun baru (Nataru).