Ketua Aji Bojonegoro, Dedi Mahdi mengungkapkan bahwa saat ini banyak orang bisa mengaku sebagai wartawan, alias wartawan "abal-abal" karena mudahnya membuat website dan kartu pers.
Misbahul Munir
Reporter jatimnow.com Kabupaten Bojonegoro, Tuban
300 Warga Sekitar Gudang Diberdayakan KPU Bojonegoro untuk Melipat Surat Suara
Adapun honor bagi para pekerja pelipat surat suara itu, yakni sebesar Rp175 per lembar surat suara. Angka itu, kata Fathur, merupakan hasil dari kesepakatan bersama.
Ngaku Wartawan, 5 Tersangka Pemerasan Diamankan Polres Bojonegoro
Pemerasan tersebut dilakukan oleh para tersangka dengan modus mengaku sebagai wartawan, TNI hingga Polisi untuk menakut-nakuti korban.
Warga Baureno Bojonegoro Hilang saat Cari Ikan Mabuk di Bengawan Solo
Diduga korban terseret arus sungai yang sedang meluap.
Monumen Jenderal Hoegeng dari 700 Knalpot Brong di Halaman Satlantas Polres Bojonegoro
"Untuk membangun monumen itu, sedikitnya ada 700 knalpot brong yang digunakan untuk bahan," ujar Iptu Luluk Setiono.
Pengusaha di Kedewean Bojonegoro Lapor Diperas, Pelaku Nyaru Wartawan hingga TNI
Pelaku memeras seorang pengusaha di Desa Hargomulyo, Kecamatan Kedewean, Bojonegoro dengan menyaru sebagai wartawan hingga TNI.
Atap 2 Kelas SDN Ngadiluwih Bojonegoro Ambruk, Dinas Pendidikan Slow Respons?
Ro'aini mengatakan, sebelumnya sudah melaporkan dan mengajukan untuk perbaikan kepada Dinas Pendidikan. Namun, sampai kini belum ada tindak lanjut hingga atap ruangan kelas itu ambruk.
Retribusi Uji KIR Bojonegoro Dihapus, PAD Hilang Rp1,1 Miliar
Kepala UPT KIR Dishub Bojonegoro mengatakan, semua kendaraan yang akan melakukan uji KIR per tanggal 1 Januari 2024 dan seterusnya, tidak perlu mengeluarkan biaya apapun alias gratis.