Kapolda Jatim Irjen Pol Toni Harmanto menyampaikan permintaan maaf sekaligus takziah ke keluarga korban Tragedi Kanjuruhan.
Zain Ahmad
Polisi Ungkap Motif Tewasnya Remaja dalam Tawuran di Surabaya, Apa Saja?
Polres Pelabuhan Tanjung Perak mengungkap motif di balik tewasnya seorang remaja akibat tawuran di Jembatan Suroboyo pada Minggu (23/10/2022).
Gudang Sembako di Surabaya Dibobol Maling, Uang Rp104 Juta Raib
Sebuah gudang sembako di Jalan Raya Dukuh Kupang No.30, Surabaya dibobol komplotan maling. Akibat pencurian ini, uang Rp104 juta raib.
Dukung Pelaksanaan KTT G20 di Bali, Patriot Garuda Nusantara Gelar Aksi Damai
Puluhan orang dari organisasi masyarakat (ormas) Patriot Garuda Nusantara (PGN) Jawa Timur menggelar aksi damai di depan Kebun Binatang Surabaya (KBS).
Polisi Ringkus 3 Pelaku Tawuran di Jembatan Suroboyo yang Tewaskan 1 Remaja
"Masih akan dikembangkan lagi. Untuk mencari kemungkinan pelaku lainnya," jelas Suroto.
15 Jaksa Ditunjuk Tangani Berkas Perkara 6 Tersangka Tragedi Kanjuruhan
Berkas perkara akan diteliti selama 14 hari oleh jaksa yang telah ditunjuk Kepala Kejati Jatim, Mia Amiati.
Penampakan 6 Tersangka Tragedi Kanjuruhan, Pernyataannya Begini
Enam tersangka tragedi kanjuruhan langsung memakai baju tahanan setelah menjalani rangkaian pemeriksaan.
6 Tersangka Tragedi Kanjuruhan Ditahan
"Setelah keenam tersangka dipanggil untuk pemeriksaan tambahan, oleh penyidik langsung dilakukan penahanan," kata Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo.